Ade Pajar Pirdianto
Permintaan energi di indonesia pada tahun 2017 tidak mampu untuk dipenuhi secara maksimal oleh pemerintah memingat nilai rasio ellektrifikasi nasional baru mencapai 92,80%. Tingginya permintaan listrik dapat dipacu oleh berbagai hal, yang diantaranya berupa peningkatan Produk Domestik Bruto (PDB) mencapai nilai rata-rata 6,04% per tahun selama kurun waktu 2017-2050. Kabupaten Kotawaringin Barat merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi energi listrik paling besar di Indonesia, di sisi lain juga merupakan daerah yang sangat besar dalam mengkonsumsi energi listrik.




